Berikut ini merupakan beberapa pertanyaan yang sering muncul mengenai PP. Hikmatus Sholihiyah. Disajikan juga pertanyaan-pertanyaan yang sering diajukan oleh wali santri mengenai keseharian aktifitas putra/putrinya di PPHS.
Semua Anak itu Istimewa dan Bisa Menjadi Juara!

Belajarlah, karena tidak ada seorangpun yang dilahirkan dalam keadaan berilmu!

Biarkan Anak Menjadi Tanah Liat, Ia Akan Membentuk Dirinya Sendiri Sesuai Dengan Zamannya!

Pondok Pesantren Hikmatus Sholihiyah
PP. Hikmatus Sholihiyah difokuskan pada pembinaan Kajian Kutubs Salaf serta Tahfidz Al-Qur'an dan juga pengkaderan santri Entrepreneur (wirausaha) dengan pendidikan formal MTs dan MA. Lembaga ini didirikan oleh Bapak H. Moh. Sholehuddin dengan pendampingan PP. Al Aqobah Jombang yang diasuh oleh Abah KH. Ahmad Junaidi Hidayat, S.H alumni Pondok Pesantren Tebuireng.Pondok Pesantren Hikmatus Sholihiyah

Tahsin dan Tahfidz Al-Qur’an

Bimbingan Membaca Kitab Kuning

Intensive Entrepreneur Training

Penguatan Bahasa Asing (Inggris, Arab, Mandarin)

Bilingual Class, Leadership Skill, Cultural Creative Event
Prosedur Pendaftaran PP. Hikmatus Sholihiyah
Tunggu apa lagi? Mari bergabung bersama kami dan persiapkan diri anda untuk selalu menjadi anak yang Istimewa dan Menjadi Juara!
Ingin tahu lebih banyak tentang kami?
Pondok Pesantren Hikmatus Sholihiyah memiliki fokus yang kuat pada pendidikan agama islam, selain itu Santri dibekali dengan ilmu dan keterampilan untuk menjadi pengusaha yang sukses
Biaya untuk mendaftar di Pondok Pesantren Hikmatus Sholihiyah dapat bervariasi tergantung pada program yang dipilih.
Untuk informasi lebih detail mengenai biaya, silakan hubungi: Klik Disini
Pondok Pesantren Hikmatus Sholihiyah menyediakan berbagai fasilitas lengkap untuk mendukung kegiatan belajar mengajar dan santri, seperti:
- Asrama putra dan putri
- Masjid
- Ruang kelas
- Perpustakaan
- Laboratorium
- Lapangan olahraga
- Klinik kesehatan
- Kantin
- Aula
- dan lain-lain
Reviews Google Maps
EXCELLENT Based on 7 reviews rara vlanara2024-10-02Trustindex verifies that the original source of the review is Google. B_mochammad ali syamsu Zen2024-08-17Trustindex verifies that the original source of the review is Google. Tempatnya bagus,nyaman,lingkungan sangat mendukung untuk menuntut ilmu Amiruddin Rohim2024-07-28Trustindex verifies that the original source of the review is Google. anakuat. com2024-06-28Trustindex verifies that the original source of the review is Google. Tempat yang nyaman, tenang dr keramaian dan view langsung ke gunung. Ihwanul Fasihin2024-05-24Trustindex verifies that the original source of the review is Google. Siti Munadifah2024-03-19Trustindex verifies that the original source of the review is Google. Naifa Aulia2023-11-01Trustindex verifies that the original source of the review is Google.
Latest News
Latest News juga disebut dengan Berita Terbaru,Berikut ini merupakan Berita Terbaru yang ada pada Website PPHS.
- 15/02/2025
Entrepreneurship Launchpad Program
Program Entrepreneurship Launchpad: Mengenal Dunia Bisnis Sejak Dini Program Entrepreneurship Launchpad adalah.
- 16/01/2025
Mengaji Kitab Taqrib Bersama Seluruh Santri Putra PPHS Featuring Ustadz Kamal Mustofa
Kitab Taqrib ditulis oleh Imam Abu Syuja’ Ahmad bin Husain al-Ahfahani yang.
- 13/01/2025
Hari Pertama Kegiatan Belajar Mengajar Santri Pondok Pesantren Hikmatus Sholihiyah di Semester Genap Tahun Ajaran
Pasca libur semester ganjil yang berlangsung selama tiga minggu, tepat pada tanggal.
- 23/12/2024
Seleksi Gelombang Pertama Calon Santri PP Hikmatus Sholihiyah Untuk Tahun Ajaran 2025/2026
Seleksi calon santri PP Hikmatus Sholihiyah untuk tahun ajaran 2025/2026 telah diadakan.